Jika sobat  membuka windows, pada windows tersebut dimana  pada Shortcut terlihat ada tanda panah , tanda itu seperti kotak kecil berisi tanda panah dikiri bawah shorcut. Kalau sobat merasa tidak nyaman dengan kehadiran tanda panah di shortcut program tersebut Anda bisa menghilangkannya, caranya sebagai berikut
  • Masuk ke Registry Editor dengan cara klik [Start]. 
  •  Pilih [Run].

  • Ketikkan [Regedit].
  • Klik [Ok].
  • Setelah jendela Registry Editor muncul, masukklah ke: HKEY_CLASSES_ROOT  dan cari —-> Inkfile

   

  •  Cari value name [IsShortcut] dan ganti menjadi [XisShortcut] atau dengan nama yang lain.
  • Masih pada HKEY_CLASSES_ROOT cari —->piffil. Cari value name [IsShortcut] dan ganti menjadi [XisShortcut] atau dengan nama yang lain.
  • Setelah itu restart komputer Anda untuk melihat hasilnya.



Apabila langkah-langkah tadi dilakukan dengan benar maka tanda panah kecil di shorcut akan menghilang.

Selamat mencoba….

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Mulai Chat
💬 Need help?
WA Pincuranbonjo
Hallo Sobat, apa yg bisa kami bantu?